Lestarikan Budaya Nusantara, YRI Bersama Jowo Community Menampilkan Pagelaran Wayang Orang
Minggu, 17 Maret 2024
Penulis: Tiara Cahyaningrum

Komunitas - Jowo Community telah menyelenggarakan Pagelaran Budaya bersama Youth Ranger Indonesia (YRI) di Polteksos Bandung, Sabtu (9/3/2024).
Selain YRI, acara ini juga mengikutsertakan beberapa komunitas hebat seperti Yayasan Biruku Indonesia.
Sebelumnya, Jowo Community sendiri merupakan perkumpulan keluarga mahasiswa daerah yang berada di Polteksos Bandung.
Lahirnya komunitas ini berawal dari sebuah ide untuk membentuk perkumpulan yang dapat menjadi wadah keakraban mahasiswa Jawa di Polteksos.
Pada pagelaran kemarin, Kabinet Jawa Community bernama Babat Alas membuat sebuah pertunjukan wayang orang dengan lakon berbentuk asmaraloka.
Lakon ini terinspirasi dari kisah perjalanan Rama Sinta tetapi disuguhkan dengan tampilan yang menarik dari sebuah sudut pandang dari Rahwana.
Pengambilan konsep tersebut dilatarbelakangi oleh keinginan komunitas untuk melestarikan suatu sudut pandang dari sebuah kisah yang begitu banyak.
Pagelaran budaya ini secara khusus diadakan untuk mengobati rasa kangen mahasiswa yang merantau terhadap budaya jawa.
Walaupun begitu, pagelaran ini juga membawa tujuan penting bagi komunitas untuk ‘nguri-nguri budaya jawi’ atau istilah umumnya melestarikan budaya jawa, khususnya di antara mahasiswa.
Pada pelaksanaannya, pagelaran ini mendapatkan kesan dan pesan yang berharga dari berbagai kalangan seperti dosen, sponsor, panitia, talent, dan penonton.
Kedepannya acara ini diharapkan bisa digaungkan menjadi ajang integritas dalam menjaga budaya dan dinikmati oleh semua kalangan dari semua daerah.
(Tcn/Tcn)
Tags
Berita Populer
#1
#2
#3
#4
#5
#6
#7
#8
#9
#10
Berita terkait

Community - Youtz Community Hub Berhasil menyelengarakan seminar online dengan judul "Komunitas Naik Kelas" yang ...
CommunityRabu, 17 Juli 2024

Community – Dompet Dhuafa (DD) Sulawesi Selatan menggelar Festival Semesta Ramadhan di Café Heaven With You, K...
CommunitySenin, 17 Februari 2025

Community - Pesatnya Workshopperkembangan dunia fashion menghadirkan kebaya modern sebagai simbol elegansi yang t...
CommunitySelasa, 18 Februari 2025

Inspirasi - Kelompok 44 KKN FISIP-FIB Bakti Desa (FBD) Jantra Universitas Brawijaya yang menjalani program pengab...
CommunityJumat, 16 Agustus 2024

Community - Festival Komunitas Bangka Belitung 2024 sukses digelar dengan mengusung tema “Women Lead the Future...
CommunitySenin, 13 Januari 2025

Community – Batoo Farm Adventure, yang diadakan pada akhir pekan, 30 November hingga 1 Desember 2024, melanjutk...
CommunitySelasa, 03 Desember 2024

Community – TEDxBandung 2024 hadir dengan tema “Kiwari”, memberikan refleksi mendalam tentang identitas dan...
CommunityJumat, 13 Desember 2024

Comunity — Youth Ranger Indonesia (YRI) merayakan ulang tahunnya yang keenam dengan penuh semangat di Ganara Ar...
CommunitySelasa, 05 November 2024

Community - Komunitas Gen Z yang berkomitmen terhadap pendidikan, lingkungan, dan pemberdayaan masyarakat, Gensma...
CommunitySelasa, 14 Januari 2025

Community - Salah satu konsep yang semakin banyak dibicarakan dalam pengembangan diri adalah self-awareness, atau...
CommunitySelasa, 24 September 2024